![]() |
Menjadi Haji (Selfie) Dudi Rustandi, Kompas.com |
MUSIM haji telah usai. Namun, menyisakan banyak arsip dari beranda pertemanan pada media sosial. Sejak beberapa minggu lalu dipenuhi dengan foto-foto kolega yang sedang melaksanakan ibadah haji. Bahkan saat tulisan ini disuting oleh penulis, masih terdapat kolega yang ber’senang’ ria berwisata di sekitar area berhaji.
Bahkan saat tulisan ini disuting oleh penulis, masih terdapat kolega yang ber’senang’ ria berwisata di sekitar area berhaji. Fenomena profanitas ruang sakral ini telah terjadi semenjak media sosial sangat populer dan menjadi ruang hiperrealitas bagi warga maya.
Setiap aktivitas apapun pasti dijadikan sebagai status dan dibagian ke laman media sosial. Tentu saja, fenomena tersebut tidak hanya berlaku bagi generasi internet, yang dikategorikan oleh Don Tapscot, berasal dari generai Y atau millenial (kisaran umur 42 s.d. 22) dan generasi Z yang saat ini sedang duduk di bangku SLTA dan kuliah.
Selanjutnya KLIK [Kompas.com]